Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2024

Seminar Simajar #1 - Menjadi Asisten Trainer atau Trainer Seminar

Gambar
  Seminar Simajar #1 - Menjadi Asisten Trainer atau Trainer Seminar Nama: Muhammad Rafi Adi Pratama Promaker (40) Menjadi asisten trainer Pada Hari Selasa Tanggal 17 September 2024 Atswa mengadakan Program Simajar untuk para peserta promaker. Simajar tersebut dilakukan bersama SMK MU 3 MOJOAGUNG. Simajar yang dilakukan pada hari Senin ini dimulai Pukul 08:00 sampai Pukul 11:40 Adapun Orang yang mengikuti Simajar tersebut adalah : Hamdhani Aryo Maulidan Promaker (40) Menjadi Pemateri Muhammad Rafi Adi Pratama Promaker (40) Menjadi Asisten  Fariz Sahid Promaker (40) Menjadi Asissten Rozzy Faryadi Promaker (40) Menjadi Asisten   Disini pemateri mengisi tentang: Sistem dan Konvrensi bilangan. Perangkat Jaringan Komputer Protocol dan Port Jaringan Open System Interconnection (OSI) Model TCP/IP Model IP Address Versi4/6 Subneting IPv4/6 Trination Cable Setelah kita sampai sekolahan kita diarahkan ke kantor dulu untuk mengobrol sejenak sama kaprodinya TKJ jam menunjukkan pukul 0...

Simajar di SMK Matsna Karim Diwek Jombang H - 1

Gambar
  Simajar di SMK Matsna Karim Diwek Jombang H - 1 Oleh : Muhammad Rafi Adi Pratama Promaker (40) Menjadi asisten trainer   Pada senin Tanggal 09 September 2024 Atswa mengadakan program Simajar untuk para peserta Promaker. Simajar tersebut dilakukan bersama SMK Matsna Karim Diwek Jombang. Training yang dilakukan pada hari Selasa ini dimulai Pukul 08:00 sampai Pukul 12:00. Adapun orang-orang yang mengikuti Training tersebut adalah sebagai berikut: Ilyas Muzzaqqi (Promaker 39) sebagai Pemateri Lintang Qumaira (Promaker 39) sebagai Asisten Muhammad Rafi Adi Pratama promaker (40) sebagai Asisten Rozzy Faryadi Promaker (41) sebagai Asisten  Pada saat itu saya dan teman-teman langsung berkumpul di kantor ruang guru, disana udah ada kak Ilyas Muzzaqi dan Kak Lintang ternyata mereka udah dateng terlebih dahulu dan setelah itu jam menunjukkan pukul 08.00 kami dan teman teman langsung diarahkan ke ruang Lab kelas komputer. disitu hari pertama saya mengikuti simajar di SMK Matsna Kar...

Seminar Simajar #1 - Menjadi Asisten Trainer atau Trainer Seminar

Gambar
Seminar Simajar #1 - Menjadi Asisten Trainer atau Trainer Seminar Oleh: Muhammad Rafi Adi Pratama Promaker (40) Menjadi Trainer Simajar Pada hari rabu tanggal 18 september 2024 PROMAKER ATSWA melaksanakan simajar di SMK MU 3 Mojoagung kami memulai simajar dari jam 08.00 sampai 11.00 ada pun yang mengikuti simajar tersebut: Muhammad Rafi Adi Pratama Promaker (40) Sebagai Pemateri 1 Aushaf Zahran Wi,am Promaker (41) Sebagai Pemateri 2 Cristian Andriansyah Promaker (40) Sebagai Asisten  Bayu promaker (38) Sebagai Asisten  Setelah sampai di sekolahan sayang langsung masuk ke kantor terlebih dahulu setelah itu saya langsung diarahkan ke LAB TKJ. dan saya memulai pemateri, perkenalan dan foto bersama. Disini saya mengisi materi Basic cisco sama static routing memberikan materi kepad asiswa/i Jurusan TKJ SMK MU 3 MOJOAGUNG. Untuk jumlah peserta ada kurang atau lebih orang dan bisa dilihat pada  gambar di bawah ini. Peserta sangat antusias dan mengikuti agenda simajar bersama pro...